Film "Ansatsu Kyoushitsu" Live Action Sudah Di tonton Lebih dari Satu Juta Penonton


Ansatsu Kyoushitsu atau disebut juga adalah assassination classrom (Pembunuhan dalam kelas) ini adalah film paling sukses di jepang pada tahun ini nih. Dengan hanya dalam 2 hari ini tanggal 21 - 22 Maret ini film ini sukses terjual 350.000 Ticket, lalu di konfirmasi kalau film ini telah lebih dari 1 juta orang yang menonton dalam layar lebar pada minggu lalu. 



Ini adalah rekor tercepat untuk sebuah film yang dirilis di Jepang tahun ini dalam sejauh ini. Film ini telah mendapatkan hasil yang sangat menakjubkan film pembunuhan dalam kelas ini telah menerima keuntungan yang sebesar ¥1.2 Milyar (130 milyar rupiah).

Sebuah Acara Pentas panggung khusus diadakan untuk merayakan kesuksesannya yang besar ini di Tokyo pada tanggal 28 Maret. Direktur Sutradara Eiichiro Hasumi mengungkapkan keinginan kuatnya untuk membuat sekuel dengan bintang yang sama, Ryosuke Yamada (Hey! Say! JUMP) yang memainkan Nagisa Shiota. Yamada juga memberikan komentar, “Walaupun belum ada yang tahu, tapi aku sudah siap untuk memainkan sekuelnya, aku ingin sekali melakukannya bila memungkinkan. Itu adalah keinginan para pemain dan staf.

Berikut Trailernya untuk yang belum tau.


Sumber : JurnalOtaku

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »